KUNJUNGAN KERJA PERBEKEL TINGA-TINGA KE RUMAH WARGA
admin 05 Mei 2025 13:39:07 WITA
Senin, 5 Mei 2025
Perbekel Tinga-tinga Adi Wirawan Komang bersama Bapak Sekdes, Kasi Pelayanan Luh Sucining dan KBD Mertasari Merta Ariawan melaksanakan kunjungan kerja ke rumah I Made Armaya (Kadek Aya), yang saat ini sedang mengalami kelumpuhan dan dalam kondisi lemah. Dalam kunjungan tersebut, diketahui bahwa anak dari I Made Armaya, yaitu Kadek Adi Gunawan Putra, telah putus sekolah selama satu bulan akibat keterbatasan biaya.
Pada kesempatan ini, Perbekel Tinga-tinga menyerahkan bantuan tunai sebesar Rp1.200.000 (Satu Juta Dua Ratus Ribu Rupiah) untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari, serta menyerahkan bantuan berupa sembako, beras dan pampers. Beliau juga berkomitmen untuk memberikan bantuan sembako secara rutin setiap bulan.
Lebih lanjut, Perbekel Tinga-tinga menyampaikan komitmennya untuk membantu Kadek Adi Gunawan Putra agar dapat kembali melanjutkan pendidikan di jenjang SMK hingga tamat berkolaborasi dengan teman-teman donatur dari luar negeri.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- GIAT BERSIH DI WILAYAH DESA TINGA-TINGA
- KUNJUNGAN KERJA PERBEKEL TINGA-TINGA KE RUMAH WARGA
- KELAS IBU HAMIL DAN PROGRAM PMT (PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN)
- GIAT JUMAT BERSIH
- GIAT BERSIH DI WILAYAH DESA TINGA-TINGA
- PENYERAHAN SURAT KETERANGAN PINDAH (SKPWNI) WARGA DI BANJAR DINAS MERTASARI
- POSYANDU BALITA UTAMI DEWI DI BALAI BANJAR MERTASARI