Senin, 3 Juli 2023
 
Kaji Banding Bimbingan Teknis Digitalisasi Pelayanan Publik oleh Pemerintah Desa Tinga-tinga kepada Kecamatan Ngaringan Kabupaten Grobogan Provinsi Jawa Tengah pada hari Jumat 30 Juni 2023 di Kantor Perbekel Tinga-tinga.
 
Materi pada bimtek ini tentang TitiMAS (Tinga-tinga Modern Administration System) yaitu sistem yang digunakan di Pemerintah Desa Tinga-tinga untuk database kependudukan dan layanan akses warga dalam pelayanan surat menyurat secara online yang dipaparkan langsung oleh Perbekel Tinga-tinga I Komang Adi Wirawan serta dilanjutkan dengan sesi tanya jawab.
 
Semoga dengan adanya bimtek ini dapat bermanfaat bagi Kecamatan Ngaringan Kabupaten Gerobogan Provinsi Jawa Tengah.
 
Berikut kami cantumkan link akses warga TitiMAS.
 
Tinga-tinga.edesaku.id
 

Artikel Terkini

  • GIAT BERSIH DI WILAYAH DESA TINGA-TINGA

    18 Juli 2022 09:05:30 WITA
    GIAT BERSIH DI WILAYAH DESA TINGA-TINGA
    Senin, 18 Juli 2022 Giat Bersih di Wilayah Desa Tinga-tinga dilaksanakan pada hari Minggu 17 Juli 2022 guna menjaga kebersihan lingkungan dan kesehatan lingkungan. Kegiatan Giat Bersih di Wilayah Desa Tinga-tinga dilaksanakan setiap hari minggu dan selaras dengan "GEMA AKUSTIK" (Gerakan Bersama Ayo ... ..selengkapnya

  • PELAYANAN VAKSIN COVID-19 OLEH TIM PUSKESMAS GEROKGAK I

    15 Juli 2022 11:33:11 WITA
    PELAYANAN VAKSIN COVID-19 OLEH TIM PUSKESMAS GEROKGAK I
    Jumat, 15 Juli 2022 Pelayanan Vaksin Covid-19 untuk masyarakat umum dilaksanakan oleh Tim Puskesmas Gerokgak I di Balai Desa Tinga-tinga dihadiri Perbekel beserta Perangkat Desa, Pengawas dari Camat Gerokgak, Tim Yayasan IDEP Selaras Alam, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Tinga-tinga, serta War... ..selengkapnya

  • PEMBERIAN UANG TUNAI KEPADA TIM TINTIN FC DARI KPSPAMS

    15 Juli 2022 11:21:29 WITA
    PEMBERIAN UANG TUNAI KEPADA TIM TINTIN FC DARI KPSPAMS
    Jumat, 15 Juli 2022 Pemberian Uang Tunai sebesar Rp. 1.000.000 (Satu Juta Rupiah) dari KPSPAMS TIRTA MAHOTAMA Desa Tinga-tinga kepada Tim Sepak Bola Tinga-tinga (TINTIN FC) sebagai bentuk dukungan karena Tim TINTIN FC akan mengikuti Pertandingan PUSAKA CUP I 2022 di Desa Pejarakan Kecamatan Gerokgak... ..selengkapnya

  • PENYALURAN BLT DESA TAHAP KE VII BULAN JULI TAHUN 2022

    15 Juli 2022 10:37:41 WITA
    PENYALURAN BLT DESA TAHAP KE VII BULAN JULI TAHUN 2022
    Jumat, 15 Juli 2022 Penyaluran BLT Desa Tahap VII Bulan Juli Tahun 2022 sejumlah 122 Keluarga Penerima Manfaat dilaksanakan di Kantor Perbekel Tinga-tinga dengan tetap mematuhi protokol kesehatan. Penyaluran BLT Desa dihadiri Perbekel beserta Perangkat Desa, Perwakilan Camat Gerokgak, Bhabinkamtibma... ..selengkapnya

  • PERSEMBAHYANGAN PUJAWALI DAN PENYERAHAN PUNIA KEPADA SUBAK SAWAH

    11 Juli 2022 16:11:38 WITA
    PERSEMBAHYANGAN PUJAWALI DAN PENYERAHAN PUNIA KEPADA SUBAK SAWAH
    Senin, 11 Juli 2022 Perbekel Tinga-tinga bersama Ketua TP-PKK, Kasi Kesra dan Ketua KP-SPAMS mengikuti persembahyangan bersama Pujawali di Pura Taman Desa Tinga-tinga pada hari Minggu 10 Juli 2022. Dalam kesempatan ini Perbekel menyampaikan terkait program desa, inovasi desa digital serta penyerahan... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Tinga – tinga

tampilkan dalam peta lebih besar